Tentang Kami

Profil e-School SMP Muhammadiyah 18 Surabaya

Islam, Enterpreneurship, Fun Learning, Creative

e-School adalah sebuah terobosan baru di dunia Pendidikan khususnya tingkat SMP. Begitu banyak institusi yang membidik pendidikan dengan variasi kreatifitas di tingkat SD, akan tetapi sebaliknya sedikit sekali yang memikirkan konsep “kreatif” pendidikan di tingkat SMP.
Gaya belajar kami beda, kami selalu – “merayakan belajar pada siswa”, setiap hari akan dilalui dengan suasana yang menyenangkan

img-fluid
img-fluid

Visi & Misi

Visi :
 Mengembangkan calon generasi penerus bangsa yang unggul dan berjiwa Islami, Kreatif, Cinta Lingkungan, Tangguh dalam wirausaha dan Berkarakter

Misi :

  1. Melaksanakan proses belajar dan mengajar yang menyenangkan dengan metode fun learning.
  2. Memberikan pendampinganterhadap siswa yang mempunyai kebutuhan pengembangan diri.
  3. Menerapkan system pembelajaranoutdoor, indoor, guest teacher, character camp, dan field trip.
  4. Menyelenggarakan pembiasaanshalat dhuha, mengaji siang, tadarus rutin, tahfidz Qur’an, shalat dhuhur dan ashar secara bersama – sama.
  5. Menyelenggarakan kegiatan pembentukan karakter Muhammadiyah.
  6. Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler sesuai kebutuhan anak.
  7. Melaksanakan kegiatan intrakurukulersesuai kebutuhan anak.
  8. Melaksanakan pengembangan mental wirausahadengan materi dn prakter bisnis day setiap harinya.
  9. Melaksanakan program pendidikan lingkungan hidup dengan Green School dan entrepreneurship setiap harinya.
  10. Mengadakan komunikasi yang baik dengan walimuridmelalui berbagai program kegiatan.
0

Guru

0

Tenaga Kependidikan

0

Siswa

Contact person kami siap menjawab pertanyann Anda